UNDANGAN BIMTEK SOSIALISASI UNDANG UNDANG NO. 23 TAHUN 2014 TENTANG PEMERINTAHAN DAERAH

Undangan bimtek dan jadwal diklat pemerintahan daerah tentang Administrasi Pemerintahan yaitu : Dengan di keluarkannya UU No. 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah dan UU No. 30 Tahun 2014 tentang Administrasi Pemerintahan yang sesuai dengan Pasal 18 ayat (7) Undang-Undang Dasar Negara Republik Indonesia Tahun 1945 susunan dan tata cara penyelenggaraan pemerintahan daerah diatur dalam Undang-Undang, penyelenggaraan pemerintahan daerah diarahkan untuk mempercepat terwujudnya kesejahteraan masyarakat melalui peningkatan pelayanan, pemberdayaan, dan peran serta masyarakat, serta peningkatan daya saing daerah dengan memperhatikan prinsip demokrasi, pemerataan, keadilan, dan kekhasan suatu daerah dalam sistem Negara Kesatuan Republik Indonesia.
Dalam rangka meningkatkan kualitas penyelenggaraan pemerintahan, badan atau pejabat pemerintahan dalam menggunakan wewenang harus mengacu pada asas-asas umum pemerintahan yang baik dan berdasarkan ketentuan peraturan perundang-undangan. Untuk menyelesaikan permasalahan dalam penyelenggaraan pemerintahan dan mewujudkan pemerintahan yang baik, bersih dan berwibawa pengaturan mengenai Administrasi Pemerintahan diharapkan dapat menjadi solusi dalam memberikan pelindungan hukum, baik bagi warga masyarakat maupun pejabat pemerintahan, dan menjadi landasan hukum yang dibutuhkan guna mendasari keputusan dan/atau tindakan pejabat pemerintahan untuk memenuhi kebutuhan hukum masyarakat dalam penyelenggaraan pemerintahan dan tata cara penyusunan SOP ADMINISTRASI Pemerintahan dilingkungan pemerintahan Provinsi dan Kabupaten/Kota.
maka sehubungan dengan hal tersebut kami akan menyelenggarakan bimbingan teknis nasional dengan tema :
Kegiatan acara tersebut akan di laksanakan pada : 

NO.
CHECK – IN
CHECK – OUT
TEMPAT
I
Senin, 19 Oktober 2015
Kamis, 22 Oktober 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
II
Kamis, 22 Oktober 2015
Minggu, 25 Oktober 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
III
Senin, 26 Oktober 2015
Kamis, 29 Oktober 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
IV
Kamis, 5 Nopember 2015
Minggu, 8 Nopember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
V
Senin, 9 Nopember 2015
Kamis, 12 Nopember 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
VI
Kamis, 12 Nopember 2015
Minggu, 15 Nopember 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
VII
Senin, 16 Nopember 2015
Kamis, 19 Nopember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
VIII
Kamis, 19 Nopember 2015
Minggu, 22 Nopember 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
IX
Senin, 23 Nopember 2015
Kamis, 26 Nopember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
X
Kamis, 26 Nopember 2015
Minggu, 29 Nopember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
XI
Senin, 7 Desember 2015
Kamis, 10 Desember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
XII
Kamis, 10 Desember 2015
Minggu, 13 Desember 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
XIII
Senin, 14 Desember 2015
Kamis, 17 Desember 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta
XIV
Kamis, 17 Desember 2015
Minggu, 20 Desember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
XV
Senin, 21 Desember 2015
Kamis, 24 Desember 2015
Hotel Oasis Amir - Jakarta
XVI
Senin, 28 Desember 2015
Kamis,31 Desember 2015
Hotel Mercure Jakarta  - Jakarta

Untuk lebih jelasnya dapat

menghubungi Panitia Bimbingan Teknis Nasional (bimtek) KLIK DISINI 



Contact Persont Panitia :
Sdr. MASRIANTO
HP. 0811 999 1779 / 085 315 448868



Next PostPosting Lebih Baru Previous PostPosting Lama Beranda

0 comments:

Posting Komentar